Kamis, 28 Maret 2019

Rahasiakan aku


Kembali lagi dengan Joe bukan taslim…aye..aye..!!!
Kali ini aku mau membuat suatu premis ( permen manis ). Premis bukan permen manis ya kawann…., premis itu adalah apa yang dianggap benar sebagai landasan kesimpulan kemudian; dasar pemikiran; alasan. Setiap cerita memiliki premis. Hanya satu. Premis ini menggaris bawahi gagasan ceritamu, pondasi yang menyangga plot ceritamu. Kurang paham?? Searching atau baca buku jangan tanyakan pada rumput yang bergoyang (kidding broo..).
Langsung aja dahhh!! This my premis…


˜”*°•.˜”*°• RAHASIAKAN AKU •°*”˜.•°*”˜


Karakter utama           : Seorang pria berprofesi sebagai penyanyi dan aktor 
Tujuan                         : Ingin menyembunyikan kekasih hatinya
Halangan                     : Dirinya merupakan orang yang terkenal

Dirangkai menjadi satu kalimat premis
Seorang pria yang ingin menyembunyikan kekasih hatinya namun dirinya merupakan seseorang yang dikenal banyak orang.

nama
Johan Shu
umur
23 tahun
wants
dimengerti
needs
teman dan tempat yang tenang
strenght
menjadikan makian sebagai pembangkit semangat
weakness
tidak peduli dengan sekitar, bersikap acuh tak acuh



Tidak ada komentar:

Posting Komentar